Disperindag Kukar Pantau Bapokting Agustus 2025: Stok Aman, Harga Terkendali
TENGGARONG – Memasuki bulan Agustus 2025, Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) memastikan stok dan harga bahan pokok penting (Bapokting) di pasaran dalam kondisi aman dan terkendali. Plt Kepala Disperindag Kukar, Sayid Fathullah, menegaskan bahwa pemantauan stok…
Pajak, Investasi Bersama untuk Masa Depan Balikpapan
Balikpapan – Wakil Wali Kota Balikpapan, Bagus Susetyo, mengingatkan bahwa pajak yang dibayarkan masyarakat bukanlah beban, melainkan investasi bersama yang hasilnya akan kembali dalam bentuk pembangunan dan layanan publik. “Wajib pajak tidak perlu khawatir. Pajak yang Anda bayarkan akan digunakan…
Sinergi Pemkot Balikpapan dan UPTD Samsat Bapenda Kaltim Dorong Penerimaan Pajak Kendaraan Bermotor
BALIKPAPAN – Pemerintah Kota Balikpapan, melalui Badan Pengelola Pajak Daerah dan Retribusi Daerah (BPPDRD), terus memperkuat sinergi dengan UPTD Samsat Bapenda Provinsi Kalimantan Timur dan kepolisian untuk mengoptimalkan penerimaan Pajak Kendaraan Bermotor (PKB). Kolaborasi ini terlihat melalui rangkaian kegiatan penertiban…
1.250 Kicau Mania Serbu Bupati Kukar Cup 2025 di Tenggarong Seberang
TENGGARONG – Sebanyak 1.250 pecinta burung atau kicau mania dari berbagai penjuru Kalimantan Timur (Kaltim) memadati Gantangan Ketinjau Aji Imbut, Tenggarong Seberang, dalam ajang Festival dan Lomba Burung Berkicau Bupati Kukar Cup 2025, Minggu (10/8/2025). Gelaran tahunan yang diinisiasi Dinas…
Mekar Sari Padati Agustus dengan Kegiatan Kebersamaan
BALIKPAPAN – Bulan Agustus menjadi waktu yang sibuk sekaligus hangat bagi warga Kelurahan Mekar Sari, Kota Balikpapan. Menyambut Hari Ulang Tahun Ke-80 Republik Indonesia, seluruh RT di kelurahan ini memadati kalender kegiatan dengan kerja bakti, lomba, dan berbagai agenda kebersamaan….
Operasi Gabungan BPPDRD–Samsat Kaltim, Warga Diimbau Taat Pajak Kendaraan
BALIKPAPAN – Petugas gabungan dari Badan Pengelola Pajak Daerah dan Retribusi Daerah (BPPDRD) Kota Balikpapan, UPTD Samsat Bapenda Provinsi Kalimantan Timur, dan kepolisian menggelar pemeriksaan pajak kendaraan bermotor di sejumlah titik strategis kota. Langkah ini menjadi bagian dari upaya memperkuat…
Latihan Intensif Paskibraka Balikpapan: Fokus pada Kesehatan, Disiplin, dan Mental Tangguh
Balikpapan – Latihan intensif Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) Kota Balikpapan resmi dimulai, dengan perhatian utama pada persiapan fisik, mental, serta kesehatan para peserta menjelang peringatan Hari Ulang Tahun ke-80 Republik Indonesia. Proses pembinaan ini tidak hanya bertujuan untuk membentuk…
Balikpapan Sambut Hari Kemerdekaan ke-80 dengan Pembagian Bendera Merah Putih
Balikpapan – Menyambut peringatan Hari Kemerdekaan ke-80 Republik Indonesia, suasana di kawasan Grand City Balikpapan terasa istimewa. Tidak hanya keramaian warga yang memadati area tersebut, tetapi juga aksi pembagian bendera merah putih yang dilakukan oleh Badan Kesatuan Bangsa dan Politik…
Antusias Tinggi, Dinkes Kukar Minta Vaksin Dengue Gratis Jangan Disia-siakan
TENGGARONG – Dinas Kesehatan (Dinkes) Kutai Kartanegara (Kukar) mengimbau para orang tua untuk aktif mendukung program vaksinasi dengue yang kini digelar di sejumlah sekolah dasar. Program ini memberikan perlindungan penting terhadap Demam Berdarah Dengue (DBD) dan digratiskan untuk ribuan anak….
RT Sumber Rejo Bersatu Jaga Lingkungan dan Tangkal Paham Radikal
BALIKPAPAN — Di tengah derasnya arus informasi dan tantangan keamanan, para Ketua Rukun Tetangga (RT) di Kelurahan Sumber Rejo membuktikan bahwa menjaga lingkungan tak hanya soal kebersihan, tetapi juga tentang melindungi warganya dari ancaman perpecahan. Hal ini terlihat dalam Rapat…










