Dispora Kaltim Seleksi Atlet untuk FORNAS 2025 di NTB
Samarinda – Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Kaltim melalui bidang Pemberdayaan Olahraga mulai melakukan seleksi atlet-atlet Kaltim untuk mengikuti Festival Olahraga Masyarakat Nasional (FORNAS) yang akan digelar di Nusa Tenggara Barat (NTB) tahun 2025. Kabid Pemberdayaan Olahraga Dispora Kaltim, Bagus…
Dispora Kaltim Galakkan Partisipasi Olahraga di Setiap Daerah
Samarinda – Sebagai upaya untuk mengembangkan budaya olahraga di Kalimantan Timur (Kaltim), Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Kaltim terus menggalakkan partisipasi kabupaten/kota dalam penyelenggaraan kegiatan, salah satunya saat Hari Olahraga Nasional (Haornas) setiap tahun. Kepala Bidang Kebudayaan Olahraga Dispora Kaltim,…
Sekdaprov Kaltim Berharap Literasi Hukum di Kalangan Pelajar Kaltim Terus Meningkat
BALIKPAPAN – Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) bekerja sama dengan Kejaksaan Tinggi Kalimantan Timur menggelar Pemilihan Duta Pelajar Sadar Hukum (DPSH) Tingkat Provinsi Kaltim 2024. Kegiatan ini berlangsung pada 4-8 November 2024 dan diikuti oleh perwakilan pelajar…
Komisi I DPRD PPU Desak Penyelesaian Masalah Gaji dan Cuti Karyawan PT Satu Solid Indonesia
PPU – Ketua Komisi I DPRD Penajam Paser Utara (PPU), Ishaq Rahman, mengungkapkan keluhan terkait keterlambatan pembayaran gaji karyawan PT Satu Solid Indonesia dalam Rapat Dengar Pendapat (RDP) yang berlangsung pada Kamis, (7/11/2024). Dalam rapat tersebut, Ishaq menyoroti bahwa pembayaran…
Irawan Heru Suryanto Tekankan Pentingnya Sosialisasi untuk Peningkatan Partisipasi Pilkada 2024
PPU – Anggota DPRD Penajam Paser Utara (PPU), Irawan Heru Suryanto, mengungkapkan hasil rapat dengar pendapat (RDP) dengan Komisi Pemilihan Umum (KPU) dan Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) terkait persiapan Pilkada 2024. Salah satu isu yang dibahas adalah opsi penyelenggaraan debat…
Raup Muin Tegaskan Dukungan Penuh terhadap Program Makan Siang Gratis di PPU
PPU – Ketua DPRD Penajam Paser Utara (PPU), Raup Muin, menyambut baik program makan siang gratis yang diinisiasi oleh Presiden Prabowo Subianto, yang bertujuan memberikan makanan bergizi kepada masyarakat. Raup Muin menegaskan bahwa Pemerintah Kabupaten PPU siap mendukung penuh program…
Dispora Kaltim Dorong Pengembangan SDM Lewat Organisasi Kepemudaan
Samarinda – Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Kaltim untuk mendukung pengembangan Sumber Daya Manusia (SDM) di Kalimantan Timur, terus melakukan berbagai langkah strategis. Salah satu fokus utamanya adalah memberikan fasilitas bagi kegiatan organisasi kepemudaan guna meningkatkan peran mereka dalam pembangunan…
DOD Kaltim Cetak Prestasi Gemilang di Balap Sepeda Tingkat Nasional
Tenggarong – Dalam upaya pembinaan atlet muda, Desain Olahraga Daerah (DOD) Kaltim telah membina 76 atlet dari tujuh cabang olahraga usia di bawah 15 tahun selama enam bulan terakhir. Salah satu cabang olahraga yang menunjukkan kemajuan signifikan adalah balap sepeda,…
Karang Taruna Sambutan Sambut Bantuan Teknologi Dispora Kaltim
Samarinda – Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Kalimantan Timur memberikan bantuan berupa laptop dan printer kepada Karang Taruna di sepuluh kabupaten/kota, termasuk Kecamatan Sambutan di Kota Samarinda. Bantuan ini diberikan untuk mendukung kegiatan administrasi Karang Taruna di berbagai kecamatan. “Kita…
Festival dan Pentas Budaya, Upaya Dispora Kaltim Kenalkan Olahraga Tradisional
Samarinda – Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Kalimantan Timur akan menyelenggarakan festival olahraga yang dirangkai dengan pentas budaya di seluruh kabupaten/kota di Kaltim. Analis Kebijakan Ahli Muda Dispora Kaltim, Sulaiman, mengungkapkan bahwa festival ini akan menampilkan budaya dan olahraga tradisional…