Bupati PPU Sampaikan Ucapan Terimakasih Kepada Masyarakat
PENAJAM PASER UTARA – Bupati Penajam Paser Utara (PPU), Mudyat Noor menghadiri Rapat Paripurna Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) tahun sidang 2025 dalam rangka memperingati Hari Jadi ke-23 Kabupaten PPU, Selasa, (11/3/2025). Dalam sambutannya Bupati PPU, Mudyat Noor menyampaikan apresiasi…
DPRD PPU Dorong Pembangunan yang Berkelanjutan
PPU – Usia Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU) kini menginjak 23 tahun. Momentum ini menjadi refleksi bagi pemerintah daerah untuk semakin matang dalam perencanaan dan pelaksanaan pembangunan. Dalam rapat paripurna DPRD yang digelar Selasa (11/3/2025), Wakil Ketua I DPRD PPU,…
HUT PPU ke-23 Momentum Tingkatkan Daya Saing SDM
PPU – Dalam rangka memperingati HUT ke-23 Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU), DPRD PPU menggelar rapat paripurna di Gedung Paripurna, Selasa (11/3/2025). Ketua DPRD PPU, Raup Muin, menegaskan bahwa peringatan ini harus menjadi ajang introspeksi sekaligus persiapan menghadapi tantangan global….
Kolaborasi Untuk Membangun Nusantara
PENAJAM – Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU) memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-23.Bupati Penajam Paser Utara, Mudyat Noor, dalam sambutannya menekankan pentingnya menanamkan cita-cita luhur pembentukan kabupaten, yaitu mewujudkan kemajuan, kemandirian, dan kesejahteraan masyarakat. “Di usia ke-23 ini, kita perlu…
Disnakertrans PPU Tegaskan THR Harus Diberikan H-7 Sebelum Idulfitri
PENAJAM – Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Disnakertrans) Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU), Marjani, menegaskan bahwa seluruh perusahaan diwajibkan untuk memberikan Tunjangan Hari Raya (THR) kepada karyawan sebelum Hari Idulfitri. Menurutnya, THR harus sudah diterima karyawan paling lambat H-7…
Tim Pengendalian Inflasi Daerah Provinsi Kalimantan Timur Mengandeng Ulama Peduli Inflasi
Penajam – Sekretaris Daerah Tohar hadiri Pelaksanaan High Level Meeting Tim Pengendalian Inflasi Daerah Provinsi Kalimantan Timur dan Ulama Peduli Inflasi, Via virtual meeting di lantai III Kantor Bupati Penajam Paser Utara Bersama dengan kepala OPD terkait, Kepala Cabang Bulog…
Biaya Admin dan SDM Jadi Hambatan UMKM PPU Go Digital
PPU – Digitalisasi transaksi melalui dompet digital semakin marak di Penajam Paser Utara (PPU), tetapi pedagang UMKM masih banyak yang enggan mengadopsinya. Ketua Komisi I DPRD PPU, Thohiron, mengungkapkan bahwa biaya administrasi dan keterbatasan SDM menjadi penghalang utama. “Misalnya pada…
Wabub PPU Sidak ASN Maupun THL Di Beberapa OPD Lingkup PPU
PENAJAM PASER UTARA – Di Dampingi Asisten III Pemkab PPU,Wakil Bupati Penajam Paser Utara (PPU), Abdul Waris Muin menggelar Infeksi mendadak (Sidak) bagi Aparatur Sipil Negara (ASN) maupun Tenaga Harian Lepas (THL) disejumlah Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di lingkup PPU,…
Raup Muin: Janji Kampanye Bupati PPU Harus Diwujudkan, Bukan Sekadar Wacana
PPU – Ketua DPRD Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU), Raup Muin, meminta pemerintah daerah untuk serius mengeksekusi visi misi Bupati Mudyat Noor dan Wakil Bupati Abdul Waris Muin. Menurutnya, janji kampanye yang telah disampaikan harus diubah menjadi program nyata, bukan…
Syarifuddin HR: PDAM Harus Tingkatkan Layanan untuk Atasi Kelangkaan Air
PPU – Kelangkaan air bersih di Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU) masih menjadi sorotan serius. Anggota DPRD PPU, Syarifuddin HR, mendesak Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) dan instansi terkait untuk memperbaiki layanan agar kebutuhan dasar masyarakat terpenuhi. “Berulang kali, masyarakat…










